Assalamu'alaikum, kawan kali ini saya mau share tentang gosip yang tersebar bahwa Google Friend Connect akan ditutup, dan memang benar, kabar penutupan ini, Google Friend Connect akan ditutup pada tanggal 1 maret 2012, sebagaimana yang telah dikabarkan pada situs resmi google, akan tetapi apakah Google Friend Connect ini, ditutup untuk seluruh pengguna jenis website, atau tidak, sekarang kita baca cuplikan yang saya kutip berikut ini.
"Google Friend Connect - Friend Connect allows webmasters to add social features to their sites by embedding a few snippets of code. We're retiring the service for all non-Blogger sites on March 1, 2012. We encourage affected sites to create a Google+ page and place a Google+ badge on their site so they can bring their community of followers to Google+ and use new features like Circles and Hangouts to keep in touch."
Sekarang kamu perhatikan tulisan yang telah saya beri warna kuning, dan berikut ini artinya
Kami akan tutup layanan untuk semua situs non-Blogger pada tanggal 1 Maret, 2012
Ternyata Google Friend Connect akan ditutup hanya pada situs non-blogger, ini adalah kabar gembira bagi pemilik situs yang menggunakan blogspot, bahwa ternyata Google Friend Connect ini tidak akan ditutup untuk blogger, akan tetapi kabar ini akan kurang menyenangkan bagi pemilik situs selain blogger, dan info ini saya share untuk menutup gosip yang berkembang bahwa Google Friend Connect akan ditutup juga bagi pemilik situs berbasi blogger, semoga informasi ini, bisa meredakan gosip yang beredar.
Lantas bagaimana bagi pemilik situs selain blogger, bukankah akan dihapus aplikasi Google Friend Connect ini, tenang untuk solusi, telah dikabarkan sendiri oleh pihak google, pihak google telah memberikan solusi untuk membuat google fanpage, yang disana kamu bisa membuat lencana google +, dan ternyata solusi ini cukup bagus, karena ada aplikasi-aplikasi baru seperti Lingkaran dan Hangouts yang dengannya kamu masih bisa terhubung dengan anggota-anggota kamu.
Dan kamu juga bisa menggunakan aplikasi yang kegunaannya hampir mirip dengan Google Friend Connect, seperti aplikasi yang dari Facebook, Twitter, dan Google +, kamu bisa langsung mencoba dengan mengklik link berikut ini.
>> Facebook Like Box
>> Twitter Fan Box
>> Google+ Fan Page Badges
"Google Friend Connect - Friend Connect allows webmasters to add social features to their sites by embedding a few snippets of code. We're retiring the service for all non-Blogger sites on March 1, 2012. We encourage affected sites to create a Google+ page and place a Google+ badge on their site so they can bring their community of followers to Google+ and use new features like Circles and Hangouts to keep in touch."
Sekarang kamu perhatikan tulisan yang telah saya beri warna kuning, dan berikut ini artinya
Kami akan tutup layanan untuk semua situs non-Blogger pada tanggal 1 Maret, 2012
Ternyata Google Friend Connect akan ditutup hanya pada situs non-blogger, ini adalah kabar gembira bagi pemilik situs yang menggunakan blogspot, bahwa ternyata Google Friend Connect ini tidak akan ditutup untuk blogger, akan tetapi kabar ini akan kurang menyenangkan bagi pemilik situs selain blogger, dan info ini saya share untuk menutup gosip yang berkembang bahwa Google Friend Connect akan ditutup juga bagi pemilik situs berbasi blogger, semoga informasi ini, bisa meredakan gosip yang beredar.
Lantas bagaimana bagi pemilik situs selain blogger, bukankah akan dihapus aplikasi Google Friend Connect ini, tenang untuk solusi, telah dikabarkan sendiri oleh pihak google, pihak google telah memberikan solusi untuk membuat google fanpage, yang disana kamu bisa membuat lencana google +, dan ternyata solusi ini cukup bagus, karena ada aplikasi-aplikasi baru seperti Lingkaran dan Hangouts yang dengannya kamu masih bisa terhubung dengan anggota-anggota kamu.
Dan kamu juga bisa menggunakan aplikasi yang kegunaannya hampir mirip dengan Google Friend Connect, seperti aplikasi yang dari Facebook, Twitter, dan Google +, kamu bisa langsung mencoba dengan mengklik link berikut ini.
>> Facebook Like Box
>> Twitter Fan Box
>> Google+ Fan Page Badges
Yap, semoga informasi "Google Friend Connect Tidak Ditutup Untuk Blogger" ini berguna untuk kamu, dan jangan lupa komentarnya ya.
saya senang mendengar itu. tetapi sejujurnya saya berharap gfc ditutup dan diganti dengan google+
BalasHapusTapi begitulah kabar yang saya cermati, dan saya sangat hargai pendapat saudari putri.
Hapusberita bagus gan.. coz ane suka nyari follower .. hehe
BalasHapusSama-sama gan
HapusInfo yang sangat menarik< karena sejak tanggal 1 maret blogspot saya juga tidak bisa menampilkan adsense, yang bisa menampilkan adsense malah selain blogger......
BalasHapusSaya turut sedih dengar kabar itu, semoga bisa normal kembali, do not despair :)
BalasHapusnice share kawand..
BalasHapusjgn lpa tuk blogwalking k tmpat ane y..
see you there.. ;)
@Ricco Verial Malvadi: Sama-sama gan :)
BalasHapus